Label

Label

Kamis, 18 Desember 2014

3 Trik Rahasia Menggunakan Google Search

View Article
3 trik rahasia menggunakan Google search
3 trik Rahasia Menggunakan Google Search - Assalamu'alaikum para pengunjung blog HFD :] kali ini admin mau bagi trik untuk menggunakan search engine dengan menyenangkan juga unik, banyak orang yang menyangka bahwa google search itu hanya untuk mencari informasi, itupun bagi yang memang mau mencari info, tapi sekarang google oke langsung aja dibahas masalah trik menggunakan google search

Google untuk bermain game

Bermain Game di google

Seperti biasa manusia memiliki masa yang jenuh, oleh karena itu kita bisa mencari informasi sekalian bermain game, nama gamenya adalah atari breakout. untuk cara membuka game atari breakout mudah yaitu dengan membuka halaman google.com lalu ketikan Atari Breakout, lalu buka tab gambar setelah itu tunggu beberapa detik maka akan muncul gamenya

Membuat Halaman Web Menjadi Miring

trik menggunakan Search engine

Untuk trik yang kali ini agan bisa menjahili kawan dengan mengatakan bahwa komputernya rusak atau monitornya miring, untuk menggunakan trik ini agan cukup mengetikan kata Tilt selain di halaman pencarian trik ini juga bisa digunakan di pencarian gambar

Melempar koin virtual disearch engine

Flip A coin di google
Saat tidak membawa koin, namun kamu membutuhkan koin untuk dilempar guna memilih suatu pilihan, gunakan saja Google Search. Cara ini lebih mudah digunakan menggunakan smartphone karena kamu memerlukan mikrofon. Caranya, buka halaman google.com, lalu pilih ikon mikrofon dan katakan flip a coin atau roll a dice. Google akan melemparkan koin untukmu.

Sabtu, 07 Juni 2014

Cara Menghilangkan Gambar Obeng dan Kunci Di Blogger

View Article
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhvZuQ8I20Faio_sWLpJOrtwkbbRuOZHuhRr-JbNlAUGUp-VQXsbZyRdK8goMKk-MbNttMtyteYLg_QvUIA4uKb4IOFKg4Oc0SecPXL_GnWYafC1prBps-aG3P_dBYji75VWVDC5XfdfYjE/s1600/tangobeng.gif 
Assalamu’alaikum para pengunjung blog Blogger Pinter

Agan pernah ganti template blog agan,, Yaa pasti pernah lah, tapi perahkan agan habis ganti template kok ada gambar obeng dan kunci pada sudut widget, sebenarnya itu namanya Quick Edit, itu memudahkan kita mengedit widget tanpa harus masuk dahulu ke Dashboard, tapi kadang kandang icon Quick Edit itu membuat template kita sedikit jelek, oke sekarang kita bahas Tutorial Tentang Cara Menghilangkan Gambar Obeng Dan Kunci Pada Widget

Cara Menghilangkan Gambar Obeng Dan Kunci Pada Widget

  • Seperti Biasa Masuk ke dashboard dan langsung ke bagian template
  • Kalau sudah masuk langsung edit templatenya
  •  Masukkan Script singkat ini diatas kode ]]></b:skin>

.quickedit{
display:none;
}

  • Oke sekarang langsung aja simpan template agan dan coba tes

Itulah tutorial yang dapat dibagikan admin kali ini kalau ada pertanyaan langsung aja tuliskan di kotak komentar atau di kotak chat, sekarang admin mau pamit, Terima kasih telah mengunjungi dan semoga bermanfaat. Wassalam

Senin, 02 Juni 2014

Tips Mempercepat Loading Blog

View Article
Speed Blog
Assalamu’alaikum para pengunjung Bloger Pinter
Para Bloggers pasti ingin memiliki blog yang loadingnya super cepat, seperti yang admin bilang Kemarin, Pengunjung akan pikir – pikir 2 kali untuk mengunjung blog anda dan membaca artikel anda selain itu tenyata kecepatan loading blog juga menyangkut SEO Blog, tapi terkadang ada blog yang super lambat, jadi Bagaimana cara mengatasi Loading blog yang lambat. Oke sekarang kita akan membahas tentang cara meringankan loading blog. Tapi sebelum itu cek dulu kecepatan blog anda, untuk cek kecepatan blog agan bisa anda lihat disini

Cara Mempercepat Loading Blog

  1. Hal Pertama yang harus anda lakukan adalah pilihlah template blog yang SEO Ready, Fast Loading, Sesuai Keinginan, namun jangan pula terlalu banyak mengandung code code yang tidak penting.
  2. Hal yang kedua adalah jika template anda lambat tapi tidak mau untuk mengganti template blog anda, cobalah untuk mengkpmpess template anda,tapi ingat mengkompress template dengan Compress tingkat tinggi akan merubah struktur template kita, oleh karena itu admin sarankan sebelum memasang template pilihlah template yang sudah pasti Fast Loadig, tapi jika agan mau  untuk kompress Template anda bisa pilih salah satu link dibawah ini

Untuk Cara Kompressi HTML5 agan bisa cari informasinya di Mbah Google
  1. Hal yang ketiga adalah pastikan template anda Valid HTML5 karena biasanya template yang valid HTML5 akan lebih cepat loadingnya
  2. Untuk tips yang ke empat,Memang meletakan widget adalah salah satu cara untuk membuat tampilan blog menjadi menarik namun  cobalah untuk mengurangi widget yang tidak penting seperti widget Jam, Tanggal, Animasi, Slide dan widget yang lainnya.
Tips Memilih Template
Untuk memilih template memang tidak semudah yang dipikirkan, terkadang ada yang bilang templatenya fast loading, padahal hanya menggunakan Kompress tingkat tinggi, tapi tenang tanpa harus test langsung ke blog agan, agan juga bisa menilai suatu template apakah template tersebut Fast Loading, Atau Lemot Loading. Caranya adalah Lihatlah ukuran template yang anda download, Jika Ukuran Template mentah (Belum Dimasukkan Ke Blog) Tersebut Dibawah 120 – 130 maka bisa diperkirakan template tersebut loadingnya cepat, Namun Jika Template Mentah tersebut ukurannya Diatas 140 maka admin sarankan untuk tidak memakai template tersebut. Untuk Template yang Fast Loading Admin sarankan Pakai Template DroidPluss, Untuk Melihat Template Ini klik disini

Oke itulah share artikel Blog kali ini, sekarang admin mau pamit, kalau ada pertanyaan langsung aja tuliskan di kotak komentar atau di kotak chat, semoga bermanfaat artikel ini, dan Wassalamu’alaikum

Jumat, 30 Mei 2014

Download Template Faster Vsand Terbaru

View Article
Asalamu'alaikum para pengunjung blog Blogger Pinter...
Seperti biasa blog ini mau share artikel tentang blog, dan kali ini admin mau membagikan template karya anak negeri yaitu Kakak Ridwan Hex, Nama templatenya kali ini adalah Faster Vsand yang terbaru yaitu versi ke 4, oke pasti udah enggak sabar lagi kan liat templatenya, sekarang kita review aja templatenya

Faster Vsand Blogger Templates V4 Responsive

Fitur Template Faster Vsand

  • Valid HTML5 Posting [Check]
  • Valid HTML5 Home [Check]
  • Valid CSS3 W3 [Check]
  • SEO 100% [Check]
  • Responsive Layout
  • Navigation Dropdown
  • Auto Readmore Keren
  • Related Post Keren
  • Elegant
  • DLL

Perbaiakan Template

  • Perbaikan Tata Letak/Page Elements
  • Penggantian Label Lebih Keren
  • Perbaikan post Blockquote
  • Perbaikan Responsive
  • Perbaikan Static Page
  • Penambahan Footer
  • Perbaikan List ul li
  • Pewarnaan Keren
  • Numeric Post
  • BOLD Post
  • Tampilan
  • DLL

Peraturan Template

Aturannya Cuma Satu yaitu jangan Hapus Link Kredit dari Ridwan Hex walaupun sudah mengedit template abis abisan
Oke itulah share agan kali ini kalau ada pertanyaan langsung aja ke kotak komentar, sekarang admin mau pamit dulu, semoga bermanfaat.

Selasa, 27 Mei 2014

Cara Gampang Pasang Widget Alexa Rank

View Article
Alexa Rank

Assalamu’alaikum para pengunjung Blog ...
Agan pasti udah enggak saling lagi dengan yang namanya Alexa Rank, ituloh widget yang memantau Ranking blog kita pada Search engine, Alexa rank ini termasuk widget yang penting karena kala agan pasang widget ini Insya allah ranking blog agan akan bisa naik, ya,,, walaupun dalam jangka yang agak lama.
Tapi sekarang memasang widget alexa rank ini agak sulit karena Website Alexa Telah di perbaharui tampilannya sehingga ada fitur – fitur yang di buang namun, ke akuratan dalam membaca ranking blognya tetap kok, bahkan semakin akurat saja. Tapi untuk agan agan yang tetap ingi memasang widget alexa rank ini Amin punya solusi kok, Ikuti aja tutoria dibawah ini.
Cara Pasang Widget Alexa Rank
  • Buka Dashboard blog Agan.
  • Langsung Pilih Tab Tata Letak Tambah Widget.
  • Copy code dibawah ini di kotak kode widget.
<a href="http://www.alexa.com/siteinfo/http://hamzah-fansyuri.blogspot.com/"><script type="text/javascript" src="http://xslt.alexa.com/site_stats/js/s/a?url=http://hamzah-fansyuri.blogspot.com/"></script></a>

  • Ganti kode yang Berwarna Biru menjadi URL Blog Sobat.
  • Simpan Widget
Selamat widget alexa rank agan sudah terpasang, coba aja langsung klik, maka akan muncul halaman yang memuat data Blog agan seperti Ranking Blog agan.
Oke itulah artikel tentang Cara Mudah Pasang Widget Alexa Rank Di Blog, semoga bermanfaat, kalau ada pertanyaan atau ada masalah langsung aja coretkan di kotak komentar atau di kotak chat di sebelah kanan.
Wassalamu’alaikum

Baca Juga : Cara Cepat Blog Terindeks Search Engine